Deliserdang, MediaDuniaNews.com - Acara Pelantikan Pengurus Barisan Pemuda Nusantara (BAPERA) kabupaten Deli Serdang di laksanakan pada, hari Sabtu (03/04/2021), bertempat di pancur Gading Hotel and Resort, jalan Kuala Simeme Panah, Deli Serdang, Sumut .
Kiki Handoko di Percayai Sebagai ketua DPC BAPERA kabupaten Deli Serdang untuk Periode 2021- 2026 yang akan datang .
Dewan Pimpinan Daerah (DPD) BAPERA Deli Serdang yang di Lantik periode 2021- 2026 tersebut antara lain, Ardin Alan Nadapdap Sebagai Sekretaris dan Zainul Arifin sebagai Bendahara.
Ketua DPD BAPERA Sumatera Utara, Abdul Rahman yang hadir pada Pelantikan tersebut Mengatakan, kepengurusan yang baru bisa segera bergerak mengembangkan Struktur dan anggota hingga tingkat kecamatan dan kelurahan, "ujar Ketua DPD BAPERA Sumut Abdul Rahman.
Sehingga kebutuhan masyarakat, baik dari aspek kreativitas, Sosial ,Maupun yang lainnya bisa terorganisir dengan baik.
" Sesuai dengan visi dan misi organisasi, agar seluruh aspek kebutuhan masyarakat dapat tercapai " kata Abdul Rahman .
Dalam keterangannya ketua terpilih Kiki Handoko Brahmana mengatakan, Siap berkontribusi terhadap Pemerintah di semua dibidang .
" BEPERA siap berkontribusi terhadap Pemerintah di semua bidang, " kata Kiki Handoko Brahmana .
Dengan tema BAPERA Maju - Nusantara Bersatu - Indonesia jaya, Pelantikan ini dihadiri oleh Ketum DPP BAPERA, Fahd El Fouz A Rafig wakil ketua DPRD Sumut Rahmansyah Sibarani, ketua umum pemuda Merga silima, Mbelin Brahmana Sumbul Sembiring Brahmana yang juga Selaku ketua Dewan pembina BAPERA Deli Serdang, Serta para pengurus DPP dan DPD BAPERA Sumut. (M.RAIS)
Editor : Edy MDNews 01
Tags
Daerah